Banyak macam penulisannya tetapi juga banyak resep masakan yang bisa kita kreasikan, seperti halnya dalam cara memasak sederhana berikut ini.
Bahan dan bumbu :
- 100 gr toge, buang akarnya
- 200 gr daging tetelan sapi, bersihkan potong-potong kecil
- 2 ltr air untuk merebus
- 2 sdm minyak untuk menumis
- 3 lembar daun kol, iris tipis
- 2 tangkal seledri, iris tipis
- 2 btg daun bawang, iris tipis
- 2 buah cabai merah, buang bijinya, iris tipis
- 2 sdm bawang merah goreng
- 3 butir bawang merah
- 2 siung bawang putih
- ½ sdt merica
- 1 cm jahe
- 2 sdt garam
- Rebus daging tetelan sapi dengan air sampai mendidih.
- Panaskan minyak, tumis bumbu halus sampai harum. Kemudian masukkan ke dalam rebusan daging tetelan sapi. Aduk ratalalu tunggu sampai daging tetelan empuk.
- Masukkan toge, kol, seledri, daun bawang dan cabai. Rebus sampai sayuran matang lalu angkat.
- Taburi bawang goreng sebelum dihidangkan.
No comments:
Post a Comment
Note: Only a member of this blog may post a comment.